Sabtu, 16 Maret 2019

MINIATURE OF SUBAK SYSTEM AT MUSEUM SUBAK MASCETTI, GIANYAR


DESIGN AND SUPERVISION PROJECT
Museum Subak Kabupaten Gianyar dirancang sebagai wahana atau pusat informasi, pendidikan, dan pelestarian nilai-nilai luhur dari sistem Subak di Bali. Selain itu, keberadaan Museum Subak juga diharapkan dapat memicu pengembangan pariwisata budaya dan wisata pendidikan bagi generasi muda, mendorong dilakukannya riset yang lebih mendalam tentang Subak dan merumuskan upaya transformasi Subak di era modern melalui penyerapan teknologi tanpa menghilangkan identitas sistem subaknya.
Setelah bangunan utama Museum Subak selesai dikerjakan, maka perlu dilanjutkan dengan pekerjaan bangunan penunjang museum yaitu bangunan Miniatur Sistem Subak, sebagaimana yang tercantum pada rencana master plan awal. Pembangunan Miniatur Sistem Subak pada area  Museum Subak dimaksudkan untuk memberikan gambaran atau pengetahuan secara komprehensif/menyeluruh kepada pengunjung museum tentang sistem Subak








Tidak ada komentar:

Posting Komentar